Batik Lasem bertulisan china saat ini menjadi trend setelah di expose oleh salah satu media tv nasional METRO TV banyak sekali yang mencari batik lasengan dengan motif sekar jagat yang ada tulisan chinanya atau tepatnya disebut batik lasem sekar jagad signografi. Batik Lasem sekar jagad signografi biasanya hasil produksi baapak sigit witjaksono. Beliau adalah seorang sesepuh batik lasem dimana kakek dan neneknya adalah seorang pembatik yang sudah turun temurun dari zaman dahulu dan sehingga bapak sigit tersebut mewarisi batik yang asli turun temurun.
Jika anda ingin belanja batik tulis lasem dengan ada tulisan cinanya yang berisi kata kata mutiara atau kata kata yang indah silahkan anda pesan batik tersebut di Rumah Batik lasem ini. kami menyediakan batik lasem dengan bertulisan cina info lengkan anda dapat hubungi kami via BBM atau Watsapp yang telah kami sediakan di website ini Terima Kasih